Menelisik jauh kedalam kenangan. Cakraku berputar dan berhenti di lembaran dimana ada kisah aku dan Si pemilik tas merah itu yang pernah singgah di sejarah hidupku. Menertawakannya sungguh membuatku berfikir ulang bahwa hidup ini lucu. Selucu kisah aku dan Si pemilik tas merah itu. Dia, yang selalu tak percaya diri tentang mimpi dan masa depan.
Komentar
Posting Komentar